Selasa, 12 November 2024

Tugas Inf

1. Tuliskan Sistem komputer apa ? 

2. Cari hardware nya : 

3. Software nya : 

Jawab:

1. Sistem komputer adalah kumpulan perangkat keras dan lunak yang bekerja sama untuk memproses data dan menghasilkan informasi yang diinginkan pengguna, sistem komputer terdiri dari beberapa komponen, yaitu: Perangkat keras (hardware), Perangkat lunak (software), Data, Komponen komunikasi, Perangkat manusia atau pengguna (brainware).

2. Hardware merujuk pada komponen fisik dari sebuah sistem komputer yang dapat dilihat dan disentuh. Ini termasuk:

Central Processing Unit (CPU): Otak dari komputer yang menjalankan instruksi program.

Memory (RAM): Tempat penyimpanan data sementara yang dapat diakses dengan cepat oleh CPU.

Storage Devices: Seperti hard drive atau SSD yang menyimpan data secara permanen.

Motherboard: Papan sirkuit utama yang menghubungkan semua komponen.

Power Supply Unit (PSU): Menyediakan daya listrik untuk menjalankan komputer.

Input Devices: Seperti keyboard, mouse, dan scanner untuk memasukkan data.

Output Devices: Seperti monitor, printer, dan speaker untuk menampilkan hasil pemrosesan.

Graphics Processing Unit (GPU): Prosesor khusus untuk mempercepat grafis.

Network Interface Card (NIC): Memungkinkan koneksi ke jaringan.

3. Software merujuk pada program dan aplikasi yang dijalankan pada hardware komputer. Ini termasuk:

Operating System (OS): Sistem software yang mengelola sumber daya hardware dan menyediakan platform bagi aplikasi lain. Contoh: Windows, macOS, Linux.

Application Software: Program yang dirancang untuk melakukan tugas-tugas spesifik, seperti pengolah kata (Microsoft Word), spreadsheet (Excel), dan perangkat lunak grafis (Adobe Photoshop).

Utility Software: Program yang membantu mengelola dan mengoptimalkan komputer, seperti antivirus, defragmenter disk, dan alat pemulihan data.

Programming Software: Alat yang digunakan oleh pengembang untuk menulis dan menguji kode, seperti Integrated Development Environments (IDEs) dan compiler.

Database Management Systems (DBMS): Software yang mengelola basis data, memungkinkan pengguna untuk menyimpan, mengambil, dan memperbarui data. Contoh: MySQL, Oracle.


Selasa, 01 Oktober 2024

Ulangan Harian

Nama: Gabriel Cevin Stefano

Kelas: XA

1. Apa yang dimaksud dengan algoritma dalam konteks komputasi ?

2. Apa yang dimaksud dengan istilah 'algoritma" dalam konteks ilmu komputer

3. Apa yang dimaksud dengan keterampilan interpersonal

4. Mengapa kemampuan manajemen waktu penting dalam lingkungan kerja

5. Integrasi antara aplikasi spreadsheet dan aplikasi presentasi dapat membantu dalam hal apa

6. Aplikasi manakah yang biasanya digunakan untuk mengatur email, kalender, dan kontak dalam integrasi konten aplikasi perkantoran

7. Sebut dan jelaskan program yang termasuk dalam keluarga Microsoft Office

8. Jelaskan perbedaan penggunaan menu Save dan Save As

9. Perintah untuk menyimpan lembar kerja excel dengan menekan tombol

10. Aplikasi untuk presentasi disebut?

Jawaban :

1. Langkah-langkah terstruktur untuk menyelesaikan masalah atau tugas.

2. Prosedur sistematis untuk memecahkan masalah komputasi.

3. Kemampuan berinteraksi dan berkomunikasi efektif dengan orang lain.

4. Meningkatkan produktivitas, mengurangi stres, dan memastikan tugas selesai tepat waktu.

5. Mempermudah penyajian data dan analisis dalam format visual yang lebih menarik.

6. Microsoft Outlook.

7. Program dalam keluarga Microsoft Office: Word, Excel, PowerPoint, Outlook, dan Access.

8. Save menyimpan perubahan pada file yang ada, Save As membuat salinan file baru.

9. Tekan "Ctrl + S".

10. Microsoft PowerPoint.

Selasa, 24 September 2024

Tugas word

SURAT LAMARAN KERJA

             

                                                                  Jakarta, 3 Jali 2021 


Kepada Yth, 

HRO Bapak/ibu Personalia 

PT Blemcoss 

Di Jakarta 


Dengan Hormat, Saya yang bertanda tangan d bawah ini : 


Nama                    : Gabriel Cevin Stefano

Tempat/Tgl lahir : Sungai raya, 2 februari 2009

Alamat                  : Jalan Sungai raga dalam, Taman Sungai raya no E60

No.Phone              :082254064522


Sehubungan dengan adanya penerimaan karyawan di perusahaan yang Bapak/lbu pimpin, saya bermaksud mengajukan surat lamaran kerja agar dapat diterima bekerja d tempat yang Bapak/lbu pimpin sebagai (POSISI YANG DILAMAR). 


Saya memiliki pengalaman kerja sebagai (POSISI) selama (BERAPA TAHUN). Saya memiliki keahian sebagai [SEBUTKAN) dan berhasil meraih (CAPAIAN) /(PORTOFOLIO). 

Sebagai bahan pertimbangan bapak/lbu, saya melanpirkan berkas-berkas sebagai berikut : 

1. Dattar Rrwayat Hidup 

2. Foto oopy KTP 

3. Foto copy ijazah dan Transkrip NilaiTerakhir 

5. Pas ft foto ukuran 3X4 (1 lembar)


Demikian surat lamaran ini saya buat, besar harapan saya untuk dapat bekerja ditempat yang Bapak/lbu saya ucapkan terima kasih. 




                                         Hormat saya,      




Gabriel Cevin Stefano


                                                 

Selasa, 10 September 2024

Informatika hal 34

Nama : Gabriel Cevin Stefano

Kelas : XA

No. Absen : 11

1. C. Menghubungkan antara dunia fisik dan dunia siber

2. A. Membekali siswa dengan keterampilan abad ke 21

3. E. Kreatif

4. C. Menunjukan alur logika dan paparan yang mengalir runtut

5. E. Serasi dan sesuai dengan konteks

6. C. Membantu dalam memecahkan masalah yg kompleks melalui cara sederhana

7. C. Dekomposisi dan identifikasi pola

8. B. Mengonversi nilai kunci menjadi Indeks

9. D. 5

10. E. Mengelola urutan data dan penyimpanan data sementara

11. B. Cara kerja perangkat lunak komputer

      C. Cara kerja perangkat lunak komputer

12. D. 3) dan 5) 

13. A. Melakukan pencarian menggunakan search engine

      B. Melakukan pengecekan STNK di laman samsat

      C. Mencari arti pribahasa di kamus pribahasa


14. A. Benar

      B. Salah

      C. Salah

      D. Benar

      E. Benar

15. B. mengambil buku ditumpukan kardus

Selasa, 03 September 2024

Asesmen Diagnostik-kognitif

1. Setiap aplikasi memiliki objek utama yang dikelola. Jelaskan objek yang dikelola oleh aplikasi pengolah kata! 

Jawab:

Objek aplikasi bertanggung jawab atas perutean awal peristiwa pengguna dan manajemen keseluruhan aplikasi yang sedang berjalan.

2. Setiap aplikasi memiliki antarmuka pengguna yang khas. Apa yang dimaksud dengan antarmuka pengguna?

Jawab:

merupakan bentuk tampilan grafis yang berhubungan langsung dengan pengguna (user).

3. Aplikasi perkantoran sangat mendukung pekerjaan karyawan. Uraikan aplikasi perkantoran yang umum digunakan!

Jawab:

Microsoft Office, 

Paket aplikasi perkantoran yang paling dominan saat ini. Microsoft Office tersedia untuk sistem operasi Microsoft Windows dan Apple Macintosh.

Microsoft word, 

Aplikasi pengolah kata yang digunakan untuk membuat, mengedit, dan memformat dokumen teks. 

Power point,

 Aplikasi yang digunakan untuk mendesain slide dengan menambahkan teks, grafik, gambar, dan video.

4. Identifikasikan contoh aplikasi yang dapat digunakan untuk mengolah kata!

Jawab:

Microsoft Word

WPS Office

Notepad

Google Docs

Corel Word Perfect

Open Office Writer

5. WordStar merupakan salah satu aplikasi pengolah kata paling populer pada periode awal pengembangan aplikasi perkantoran. Jelaskan karakteristik aplikasi pengolah kata tersebut!

Jawab:

Antarmuka Berbasis Teks

Kompatibilitas dengan Sistem Operasi

Untuk menyimpan dokumen

6. Jelaskan ciri khas konten pada aplikasi presentasi!

Jawab:

Klaritas dan fokus, visual yang menarik, teks singkat dan padat, struktur yang teratur, gaya format konsisten

7. Mengapa aplikasi pengolah lembar kerja sangat cocok digunakan untuk membuat dokumen laporan keuangan?

Jawab:

karena kemampuannya dalam mengelola data besar, melakukan perhitungan otomatis, dan menyediakan grafik atau tabel yang memudahkan analisis serta visualisasi informasi.

8. Bagaimana cara membuat grafik dari aplikasi pengolah lembar kerja?

Jawab:

Pilih Data: Sorot data yang ingin Anda buat grafiknya.

Insert Grafik: Pilih tab "Insert" dan klik jenis grafik yang diinginkan (misalnya, bar, garis, pie).

Sesuaikan Grafik: Gunakan opsi desain untuk menyesuaikan tampilan grafik sesuai kebutuhan Anda.

9. Jelaskan fungsi Copy dan Cut dalam aplikasi perkantoran!

Jawab:

Copy menyalin data ke clipboard tanpa menghapusnya dari lokasi asal, sementara Cut memindahkan data ke clipboard dan menghapusnya dari lokasi asal

10. Apakah aplikasi presentasi dapat digunakan untuk membuat video?

Jawab:

Ya, banyak aplikasi presentasi seperti Microsoft PowerPoint atau Google Slides memungkinkan Anda untuk membuat video dari presentasi Anda dengan menambahkan transisi, animasi, dan narasi.

Asesmen Diagnostik-Nonkognitif

1. Apakah Anda merasa nyaman belajar di kelas?

Jawab:

Ya, nyaman

2. Apa kendala yang Anda hadapi saat belajar di rumah?

Jawab:

Malas

3. Ceritakan secara singkat kondisi rumah Anda sehari-hari!

Jawab: 

Jam 7 pagi sampai 3 sore ada org tua dirumah, 

Jam 4-5 sore kakak pulang dari kerja

4. Apakah orang tua selalu mengawasi kegiatan Anda saat di rumah?

Jawab:

Ya

Selasa, 13 Agustus 2024

Informatika

 1. 192² berapakah hasil perhitungan nilai tersebut ?

Jawab:

(1×2²) +(9×2¹) +(2×2^0) 

=4+18+2

=24²

2. 1809² berapakah hasil perhitungan nilai tersebut ?

Jawab:

(1×2³) +(8×2²) +(0×2¹) +(9×2^0) 

=4+32+0+9

=45²

3. sebutkan jelaskan beberapa perangkat keras yang berada pada computer ?

Jawab:

A. Mainboard atau Motherboard 

Papan induk adalah papan sirkuit cetak utama di komputer. Komponen ini memungkinkan perangkat-perangkat elektronik penting pada suatu sistem terhubung satu sama lain, misalnya unit pemrosesan sentral dan memori.

B. Processor (CPU)

Unit Pemroses Sentral atau Unit Pengolahan Pusat adalah sirkuit elektronik di dalam komputer yang menjalankan perintah untuk membentuk program komputer.

C. Harddisk (HDD)

Bagi pengguna, fungsi hardisk sangat vital sebagai tempat menyimpan segala macam data, file, serta dokumen virtual seperti . doc, .pdf, .mp3, dan lain-lain.

4. sebutkan dan jelaskan 5 komponen yang berada di mainboard ? (minimal 3)

Jawab:

1. CPU.

CPU, singkatan dari Central Processing Unit adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menerima dan melaksanakan perintah dan data dari perangkat lunak.

2. RAM.

RAM adalah memori jangka pendek komputer atau laptop

3. Chipset. 

Chipset pada komputer berfungsi sebagai pengatur lalu lintas aliran data dalam sebuah komputer. Chipset ini ibarat nyawa dari sebuah motherboard, apabila terjadi gangguan pada chipset otomatis komputer tidak dapat berjalan sebagaimana mestinya.

5. sebutkan beberapa perangkat lunak ( software ) yang ada di dalam computer ?

Jawab:

Microsoft Word, OpenOffice Writer,Notepad, WPS Writer, Wordpad, 

6. Berapa nilai biner dari 120 ?

Jawab:

1111000

7. Berapa nilai biner dari 255 ?

Jawab:

11100001

8. Siapakah Tokoh penting yang dikenal sebagai penemu komputer pertama ? dan pada tahun berapa ?

Jawab:

Charles Babbage pada tahun 1822

9. Apa definisi singkat computer ?

Jawab:

sekelompok alat elektronik yang terdiri atas perintah input, alat yang mengolah input, dan peralatan output yang memberikan informasi serta bekerja secara otomatis.

10. Microsoft word adalah aplikasi pengolah kata yang banyak digunakan untuk ?

Jawab:

Microsoft Word adalah program pengolah kata yang memiliki tujuan untuk membuat dokumen teks yang dapat disimpan secara elektronik, dicetak di kertas, atau disimpan dalam format PDF.

11. Sebutkan 5 dampak positif internet ?

Jawab:

memudahkan mendapatkan Informasi yang bermanfaat peserta didik, membantu dalam menyelesaikan masalah dan tugas peserta didik, mendapat sarana hiburan bagi peserta didik, memudahkan dalam berbisnis bagi peserta didik, memudahkan proses komunikasi bagi peserta didik

12. Sebutkan 5 dampak negatif internet? 

Jawab:

Menurunkan minat belajar. Perubahan mental dan perilaku. Ketidakseimbangan emosi.

13. System bilangan basis 2 disebut dengan….

Bilangan Biner

14. System bilangan basis 10 disebut dengan….

Desimal

15. System bilangan basis 16 disebut dengan….

Bilangan hexadesimal


Minggu, 03 September 2023

Macam macam perangkat lunak ( Gabriel Cevin Stefano 13 9B )

 Perangkat lunak menjadi sesuatu yang penting dalam kehidupan sehari-hari, terutama dalam meningkatakan produktivitas kerja. Terdapat banyak kategori software yang digunakan sesuai dengan fungsi dan kebutuhaan pengguna. Berikut beberapa contoh software yang sering digunakan  :                                                                                                                          

1. software system :

Perangkat lunak ini berperan sebagai sistem operasi komputer, contohnya seperti Windows, Linux, dan Mac                                                                                                                          
                                                                                                                       
Windows adalah keluarga sistem operasi yang dikembangkan oleh mikrosoft, dengan menggunakan antarmuka pengguna grafis (GUI).    Penemu Windows adalah Bill Gates dan diluncurkan pertama kali pada tahun 1985.  





Linux adalah keluarga sistem operasi mirip Unix bebas dan sumber terbuka yang didasarkan pada kernel Linux. Yaitu sebuah kernel sistem operasi yang pertamakali dikembangkan oleh Linus Tovalds pada 1991. 


2. Software Browser 

Sesuai namanya, software  ini memiliki fungsi sebagai mesin pencari situs untuk mendapatkan berbagai infornamasi secara online. beberapa di antaranya adalah Chrome, Opera Mini, Mozila Firefox, Internet explorer, dan sebagainya.

Google Crome adalah prambanan web lintas platform yang dikembangkan oleh google. pertamakali dirilis pada tahun 2008 untuk Microsoft windows, kemudian diporting ke android, IOS, Linux, macOS menjadikannya sebagai perambanan bawaan dalam sistem operasi




    Opera Mini adalah penjelajahan webyang diciptakan oleh Jimmy Wellles dan dirancang khusus untuk ponsel, dan juga untuk PDA Phone dan Smartphone







3. Microsoft Office 

Software ini sangat berguna untuk mempermudah atau meningkatkan efisiensi berbagai pekerjaan kantor, seperti perangkat lunak pengolah kata, pengolah angka (akuntasi), media presentasi, dan lain lain. Contohnya  seperti Microsoft Exel, Microsift Word, Outlook, dan Powerpoint.

Microsoft Word merupakan program aplikasi pengolah kata (word prossesor) yang biasa digunakan untuk membuat laporan, membuat dokumen berbentuk surat kabar, membuat label surat, membuat table pada dokumen dll menggunakan Microsoft Word. Dua tokoh penemu ms word adalah Richard Brodie serta Charles Simonyi. 



Microsoft Exel adalah program perangkat lunak yang memungkinkan pengguna untuk mengolah dan menghitung data yang bersifat numerik. Penciptanya adalah Doug Klunder pada tahun 1985.






4. Paint Software

Software ini sangat berguna untuk mengelolah gambar atau desain, mulai dari proses membuat suatu gambar hingga editing desain dapat dilakukan dengan beberapa perangkat linak ini, yaitu  Adobe Photoshop, Coleldraw, Paint, DLL.

 
Adobe Photoshop adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe System yang dikhususkan untuk pengeditan foto/vidio


        
                                                                                    

Tugas Inf

1. Tuliskan Sistem komputer apa ?  2. Cari hardware nya :  3. Software nya :  Jawab: 1. Sistem komputer adalah kumpulan perangkat keras dan ...